Bahan-bahan untuk bikin kalua kulit jeruk bali:
-Siapkan jeruk bali sebanyak 2 buahCara membuat kalua dari kulit jeruk bali yang enak:
-Siapkan gula putih sebanyak 1 kg, dengan menggunakan satu liter air
-Siapkan kapur sirih sebanyak dua sendok makan, dengan menggunakan 1 liter air
-Siapkan pewarna makanan seperlunya
1. Kulit jeruk bali dikupas, dipotong dengan berbentuk sesuai selera, kemudian dicuci hingga bersih, rendam dengan menggunakan air kapur sirih selama satu malam. sesudah dicuci bersih warnanya akan berubah akan berwarna kekuningan . Rebus sampai matang serta bertekstur empuk, angkat lalu tiriskan.Nah itulah resep kalua dari kulit jeruk bali yang enak, bagaimana sangat gampang bukan? membuat kalua ini sangat mudah dan bahan yang digunakan-nya pun sangat sederhana serta mudah ditemukan, selain rasanya enak, kalua ini juga memiliki tekstur yang empuk saat digigit. sehingga akan membuat kita terasa ingin menyantapnya, dan selalu siap untuk dapat menggoyangkan lidah. Nah jika anda suka dengan cemilan yang satu ini maka silahkan anda untuk mencoba membuatnya dirumah bersama keluarga, agar hasil dan rasanya lebih memuaskan lagi.
2. Air direbus bersama gula sampai mendidih, lalu masukan pewarna makanan sedikit. masak sampai mengental. masukan potongan kulit jeruk berlahan-lahan sambil diaduk-aduk hingga merata. api dikecilkan supaya tidak gosong dalam proses mengaduk.
3. Letakan kalua jeruk pada loyang ataupun tampah yang sudah dialasi plastik, diamkan hingga dingin serta kering. masukan dalam plastik maupun wadah kedap udara.