Apalagi jika di nikmati bersama saus sambal atau mayonese, maka akan terasa lebih kenikmatan-nya. untuk membuat nugget kentang keju ini sangat-lah mudah, serta tidak memerlukan waktu yang cukup lama. supaya anda semua tidak semakin penasaran dengan resep nugget kentang keju ini, langsung saja kita simak cara membuat nugget kentang keju yang nikmat, dibawah ini.
Bahan-bahan untuk bikin nugget kentang keju:
Bumbu-bumbu yang dihaluskan:
- Siapkan kentang sebanyak 1 kg, kemudian dikukus
- Siapkan wortel sebanyak 1 buah, kemudian dipotong kemudian dikukus
- Siapkan keju cheddar sebanyak 50 gram, kemudian potong kotak kecil
- Siapkan tepung terigu sebanyak 100 gram
- Siapkan telur sebanyak 2 buah, kemudian dikocok lepas
- Siapkan tepung roti sebanyak 100 gram
- Siapkan minyak goreng secukup-nya
Cara membuat nugget kentang keju yang nikmat:
- Siapkan garam sebanyak 1 sdt
- Siapkan bawang putih goreng sebanyak 2 sdm
- Siapkan merica bubuk sebanyak 1/2 sdt
- Siapkan daun bawang sebanyak 1 batang, kemudian diiris halus
- Siapkan kaldu ayam instan sebanyak 1 sdt
1. Haluskan kentang yang telah dikukus, kemudian tambahkan bumbu serta wortel, kemudian aduk sampai merata.Nah selesai-lah sudah resep nugget kentang keju yang nikmat. bagaimana mudah bukan? apabila anda tertarik, maka silahhkan untuk segera membuat-nya sendiri dirumah. dijamin olahan ini pasti dapat memanjakan lidah anda. Selamat mencoba.
2. Kemudian ambil adonan sebanyak 2 sdm, kemudian beri potongan keju cheddar, kemudian bentuk oval atau menurut selera.
3. Setelah itu gulungkan adonan pada tepung terigu,celupkan dalam telur, kemudian gulingkan pada tepung roti sampai merata.
4. Ulangi sampai semua bahan habis. kemudian masukkan dalam freezer selama kurang lebih 15 menit.
5. Panaskan minyak goreng, lalu goreng adonan nugget kentang sampai matang dan berwarna kuning keemasan.
6. Terakhir, sajikan nugget kentang bersama saus sambal ataupun mayonese.