Jadi mulai sekarang perbanyak lah untuk mengkonsumsi tumis kangkung, karena kangkung ini benar-benar memiliki kelebihan yang sangat tinggi. jika anda memasak tumis kangkung perlu langsung abis, enggak boleh di panasin lagi buat yang ke-2 kali maupun seterusnya, sebab akan mengubah kandungan gizi menjadi racun. Nah daripada semakin penasaran ingin mencoba membuatnya? maka tenang saja anda jangan khawatir, karena dalam kesempatan kali ini kami akan berbagi resep dan cara membuat tumis kangkung pedas yang nikmat beserta bahan yang dibutuhkan-nya dan langkah-langkah pembuatan-nya.
Bahan-bahan untuk bikin tumis kangkung pedas:
Cara membuat tumis kangkung pedas yang nikmat:
- Siapkan kangkung sebanyak 3 ikat
- Siapkan bawang merah sebanyak 4 buah
- Siapkan bawang putih sebanyak 3 siung
- Siapkan cabe keriting merah sebanyak 10 buah
- Siapkan cabai rawit besar sebanyak 5 buah
- Siapkan garam seperlunya
- Siapkan gula putih seperlunya
- Siapkan terasi udang matang sebanyak 1/2 sdm
- Siapkan saus tiram sebanyak 2 sdm
- Siapkan buah manggi blok rasa ayam sebanyak 1/2
- Siapkan minyak sayur seperlunya
1. Siangi kangkung kemudian di cuci hingga bersihJika anda tidak suka yang pedas-pedas, maka jumlah cabai yang dipakai menurut selera. Sekian resep tumis kangkung pedas yang nikmat. menu ini merupakan menu favorit semua orang. Selamat menguji coba semoga sukses.
2. Haluskan bawang putih bersama bawang merah, cabai keriting merah, cabe rawit serta terasi.
3. Minyak sayur dipanaskan, masak bumbu yang sudah dihaluskan
4. Masak hingga harum serta matang, kemudian masukan kangkung
5. Tambahkan gula putih, garam, dan saus tiram
6. Sajikan hangat-hangat bersama nasi.