Cara Membuat Ketan Sarikayo Yang Enak

Ketan sarikayo adalah salah satu jajanan tradisional yang berasal dari daerah sumatera barat atau lebih tepatnya di daerah padang, khususnya di daerah minangkabau, ketan sarikayo ini gampai di temukan di daerah pelosok mana pun tanpa kecuali di daerah anda bukan? ketan sarikayo ini sudah sulit ditemukan dipasar tradisional, mungkin saja ketan sarikayo ini sudah tergantikan dengan berbagai jenis kue yang lainnya, seperti kue donat kentang dan lain sebgainya, tetapi jangan khawatir dengan itu kita masih bisa membuatnya sendiri dirumah, ketan sarikayo ini rasanya manis gurih gitu dan ketan sarikayo ini juga sangat mengenyangkan, cocok sekali jika dinikmati-nya pada musim hujan, dengan ditemani segelas teh, atau kopi hangat, sekarang jika anda ingin membuatnya maka anda harus menyimak resep yang satu ini:

Cara Membuat Ketan Sarikayo, resep ketan sarikayo yang enak

Bahan yang dibutuhkan
ketan
- Siapkan 200 ml santan
- Siapkan 1/2 sdt garam
- Siapkan 500 gram beras ketan
Sarikayo
- Siapkan 2 lembar daun pandan, potong-potong
- Siapkan 1 sdt adas manis
- Siapkan 1/2 sdt garam
- Siapkan  8 butir telur, kocok lepas
- Siapkan 1/2 sdt kayu manis
- Siapkan 300 gram gula merah, iris halus
- Siapkan 500 gram santan kental

Begini cara membuat ketan sarikayo yang enak
ketan
1 rebus ketan dengan air hingga mendidih dan ketan setengah matang, tuangkan santan dan garam, aduk hingga rata, kemudian teruskan mengukus hingga ketan benar-benar matang.
sarikayo
2. masukan gula merah kedalam santan, kemudian didihkan bersama adas, kayu manis, garam, dan daun pandan, setelah mendidih masukan kocokan telur, didihkan kembali. saring adonan santan, letakan dalam wadah taha panas, kukus selam 25 menit, hingga adonan sarikayo matang
penyajian
3. letakan ketan dalam wadah, tuangi beberapa sendok sarokayo diatasnya, dan uganada bisa membentuknya menjadi segitiga dan yang lainnya

Demikian lah resep ketan sarikayo-nya semoga bermanfaat dan hasil dari resep di atas hanya lah 8 porsi saja, tetapi jangan khawatir dan kami tidak menutup kemungkinan untuk anda, jika anda ingin membuatnya lebih banyak lagi silahkan anda sesuaikan saja sesuai kebutuhan anda, terimakasih selamat mencoba:)