Hunkwe talas cokelat ini bisa dipadukan dengan segala jenis bahan lain-nya semisal jagung, cokelat, sagu mutiara, kacang hijau serta macam-macam bahan yang lain-nya. semua bahan yang dipadukan dalam hunkwe akan mempunyai citarasa yang sama-sama enak, manis lezat serta mempunyai tekstur yang sangat lembut sekali. Hunkwe ini bisa dihidangkan dengan segala jenis cara pada mulai dibungkus dengan plastik maupun dapat juga dengan cetakan. Berikut ini adalah resep hunkwe talas cokelat yang enak.
Bahan-bahan untuk bikin hunkue talas cokelat:
- Siapkan santan sebanyak 800 mlCara membuat hunkwe talas cokelat yang enak:
- Siapkan talas yang sudah dikukus sebanyak 200 gr, lalu haluskan selagi panas
- Siapkan tepung hunkwe yang kualitasnya baik sebanyak 100 gr
- Siapkan cokelat bubuk sebanyak 25 gr
- Siapkan cokelat masak pekat sebanyak 100 gr, lalu dipotong kasar
- Siapkan gula pasir sebanyak 200 gr
- Siapkan garam halus sebanyak 1 sendok teh
- Siapkan vanili bubuk sebanyak 1 sendok teh
- Siapkan plastik sebanyak 30 lembar, buat membungkus
- Siapkan pisang nangka sebanyak 3 buah, lalu dikukus, stelah dikukus dikupas, kemudian dipotong sorong setebal satu cm
1. Haluskan talas bersama santan sebanyak 500 ml, serta cokelat bubuk dengan menggunakan blender sampai halus. kemudian pindahkan pada wadah yang lain, dan tambahkan tepung hunkwe, kemudian diaduk sampai semua bahan licin. lalu saringDemikianlah resep hunkwe talas cokelat yang enak serta sangat gampang sekali untuk pembuatan-nya. Selamat mencoba dirumah anda bersama keluarga tercinta, semoga berhasil serta mempunyai bentuk serta rasa yang lebih lezat.
2. Sisa santan didihkan bersama cokelat masak, vanili, gula pasir, serta garam diatas api yang berukuran sedang sambil diaduk- aduk sampai merata.
3. Adonan talas dituangkan ( Aduk-aduk sampai merata ) dengan cara bertahap-tahap sambil diaduk sampai kental, matang, serta meletup-letup. kemudian angkat
4. Kemudian ambil 1 lembar plastik, taruhlah satu potong pisang pada tengahnya, serta beri adonan hunkwe yang masih panas sebanyak 2 sendok makan, diatasnya.
5. Lalu lipat sisi kanan serta sisi kiri plastik ke tengah, kemudian lipat ke 2 ujungnya saling bertumpu ke tengah, sambil dirapikan. kerjakan yang sama buat sisanya.
6. Terakhir simpan pada lemari pendingin sampai hunkwe mengeras, kemudian sajikan