Kue almond chocolate cookis ini telah dikenal hampir pada setiap rumah apalagi perayaan hari-hari yang spesial, semisal hari, idul, adha, natal, dan hari-hari spesial lain-nya, yang banyak tamu berkunjung kerumah keluarga ataupun teman. kue almond ini sangat gampang sekali ditemukan disetiap meja tamu yang dijadikan sebagai hidangan yang sangat diminati oleh banyak orang.
Cara membuatnya pun tidak terlalu sulit, serta bahan-bahan untuk membuat kue almond ini sangat gampang sekali untuk kita dapatkan. nah berikut ini kami akan membagikan sedikit resep kue almond chocolate cookis serta bahan yang dibutuhkan.
Bahan-bahan untuk bikin kue almond chocolate cookis:
- Siapkan mentega sebanyak 110 gramRoyal icing:
- Siapkan gula pasir sebanyak 75 gram
- Siapkan rhum sebanyak 1 sendok makan
- Siapkan kuning telur sebanyak 1
- Siapkan tepung terigu sebanyak 125 gram
- Siapkan tepung mizena sebanyak 25 gram
- Siapkan cokelat bubuk sebanyak 15 gram
- Siapkan susu bubuk sebanyak 10 gram
- Siapkan almond bubuk sebanyak 50 gram
- Siapkan cokelat pasta sebanyak 1 sdm
- Siapkan kuning telur sebanyak 2, untuk lumuran
- Siapkan dark cooking chocolate sebanyak 150, tim
- Siapkan gula halus sebanyak 250 gramCara membuat kue almond chocolate cookis:
- Siapkan putih telur sebanyak 50 ml
- Siapkan cream of tartar sebanyak 1/2 sendok teh
- Siapkan cuka sebanyak 1/3 sdm
- Siapkan pewarna hijau muda dan ping
1.Mentega dikocok bersama rhum, gula, serta breat & cooking sampai lembut, lalu masukan kuning telur, kocong sampai merata. masukan tepung maizena, tepung terigu, susu bubuk, cokelat bubuk, almond bubuk, dan cokelat pasta, aduk-aduk sampai merata. lalu simpan pada kulkas sekitar setengah jam.Itulah resep kue almond chocolate cookis cokelat yang nikmat, buat hari yang spesial telah siap untuk dihidangkan. Selamat mencoba semoga berhasil
2. Adonan dicetak dengan ketebalan 0,5 cm, berbentuk bulat. simpan diatas loyang yang sudah dilumuri margarin, lumuri diatasnya dengan kuning telur, lalu panggang pada oven dengan temperatur 130 cc, sekitar 25 menit. angkat lalu dinginkan
3.Adonan yang sudah dimasak dicelupin pada cokelat tim, diamkan sampai kering
4. Royal icing: Kocok gula bersama cream of tartar, putih telur, serta cuka sampai mengembang serta lembut. lalu ambil bagian adonan, beri warna hijau ataupun ping.
5. Kue yang sudah kering cokelatnya lalu diambil, hias menggunakan royal icing, diamkan sampai mengeras.