Cara membuat kue getuk lindri yang enak

Kue getuk lindri merupakan nama makanan tradisional yang digemari oleh semua orang, dari mulai anak kecil hingga orang dewasa. Kue getuk lindri ini terbuat dari bahan singkong, gula, vanili, serta bahan pelengkap yang lain-nya. Kue getuk lindri ini selalu dihidangkan dengan menggunakan taburan kelapa parut sampai menjadikan makanan ini semakin lebih enak, serta nikmat lagi. kue getuk lindari ini banyak sekali dijumpai di darerah jawa, yang paling utama didaerah jawa tengah, seiring dengan perkembangan zaman, kue lindri ini telah tersebar dimana-mana bahkan mungkin hingga semua wilayah indonesia pun terdapat kue getuk lindri ini. anda penasaran bagaimana cara membuat kue getuk lindri yang sangat menarik ini? Nah kali ini kami akan memberikan resep serta tips membuat kue getuk yang enak beserta langkah-langkah pembuatan-nya. Silahkan anda simak dibawah ini.

Cara membuat kue getuk lindri, resep kue getuk lindri

Bahan-bahan untuk bikin kue getuk lindri:
  • Siapkan singkong sebanyak 1 kg
  • Siapkan gula putih seperlunya
  • Siapkan vanili seperlunya
  • Siapkan kelapa sebanyak 3 potong
  • Siapkan garam sebanyak 1 sdm
Cara membuat kue getuk yang enak:
1. Yang paling pertama singkong dimasak dulu, sesudah matang kemudian ditumbuk hingga halus sambil dikasih bumbu gula, vanili, serta garam.
2. Tambahkan pewaran merah jambu, hijau, maupun kuning, menurut selera. Bentuknya garis-garis serta dipotong.
3. Jika akan dihidangkan, taburkan terlebih dahulu kelapa parut diatasnya.
Nah itulah resep kue getuk lindri yang enak, bagaimana praktis dan mudah bukan membuatnya? membuat getuk lindri ini sangat gampang sekali dan bahan yang dibutuhkan-nya pun sangat mudah untuk kita dapatkan disekitar kita, serta tidak membutuhkan waktu lama. selain memiliki cita rasa yang sangat nikmat, kue getuk ini juga mempunyai tekstur yang sangat empuk dan lembut ketika digigit. kue getuk ini juga selalu disajikan ketika ada acara- acara yang spesial maupun acara kumpul bersama keluarga anda tercinta. Nah jika anda tertarik dengan resep yang kami berikan, maka silahkan anda untuk mencoba mempraktekan-nya dirumah dan dibantu oleh keluarga maupun teman dekat anda, supaya lebih cepat lagi serta hasil dan citarasanya lebih memuaskan lagi. Selamat mencoba dan menikmatinya.