Wortel adalah merupakan salah satu bahan masakan yang termasuk pada kategori umbi-umbian. bagian yang dapat dikonsumsi dari wortel adalah akar-nya. selain dapat disayur, ternyata wortel juga dapat dijadikan berbagai macam olahan yang enak dan nikmat, dan salah satu-nya adalah dapat kita jadikan sebagai keripik wortel. tidak hanya memiliki citarasa yang nikmat, wortel juga memiliki banyak manfaat yang baik, dan salah satu-nya adalah dapat menjaga kesehatan mata. keripik wortel sangat disukai oleh banyak kalangan masyarakat, dari mulai anak-anak,para remaja,sampai orang tua-pun menyukai keripik yang renyah ini.
Keripik wortel ini kini sudah dijual dimana-mana. selain dipasaran, keripik wortel juga banyak dijual di pedagang kaki lima dipinggir jalan. mungkin sebagian dari anda ada yang telah mencicipi keripik wortel ini, dan sebagian dari anda juga ada yang belum pernah mencicipi bahkan belumpernah tau dan melihat bagimana keripik wortel ini. tetapi tenang saja, karena kini kami akan membagikan resep cara membuat keripik wortel renyah dan nikmat. seperti dibawah ini.
Bahan-bahan untuk bikin keripik wortel renyah:
Keripik wortel ini kini sudah dijual dimana-mana. selain dipasaran, keripik wortel juga banyak dijual di pedagang kaki lima dipinggir jalan. mungkin sebagian dari anda ada yang telah mencicipi keripik wortel ini, dan sebagian dari anda juga ada yang belum pernah mencicipi bahkan belumpernah tau dan melihat bagimana keripik wortel ini. tetapi tenang saja, karena kini kami akan membagikan resep cara membuat keripik wortel renyah dan nikmat. seperti dibawah ini.
Bahan-bahan untuk bikin keripik wortel renyah:
Cara membuat keripik wortel renyah dan nikmat:
- Siapkan wortel yang masih segar sebanyak 150 gram, kemudian parut
- Siapkan tepung maizena sebanyak 30 gram
- Siapkan baking powder sebanyak 1/2 sdt
- Siapkan tepung terigu sebanyak 300 gram
- Siapkan telur sebanyak 1 buah
- Siapkan gula halus sebanyak 30 gram
- Siapkan garam halus sebanyak 1 sdt
- Siapkan gula halus sebanyak 75 gram (buat taburan)
- Siapkan kayu manis bubuk sebanyak 2 sdt
- Siapkan minyak untuk menggoreng secukup-nya
1. Campurkan wortel yang telah diparut,tepung terigu,tepung maizena,baking powder,gula halus,garam serta telur. kemudian aduk sampai menggumpal.Nah itu-lah resep keripik wortel renyah dan nikmat. membuat-nya sangat mudah dan tidak memerlukan waktu yang lama. Selamat mencoba
2. Masukkan adonan yang telah menggumpal pada gilingan mi menggunakan ukuran yang paling besar hingga adonan licin.
3. Setelah adonan licin, giling kembali menggunakan ukuran yang kecil, dari ukuran nomor 7 sampai ukuran nomor 2.
4. Kemudian cetak adonan menggunakan ring bulat, lalu ulangi sampai adonan habis.
5. Panaskan wajan serta minyak, kemudian goreng adonan keripik wortel yang telah dicetak bulat sampai matang sambil dibolak-balik.
6. Terakhir, keripik wortel siap disajikan menggunakan taburan gula halus dan bubuk kayu manis.